Pendampingan Penerapan Strategi Pemasaran Bagi Pelaku Umkm Makanan Di Masa Pandemi Covid 19

Penulis

  • Encik Maznah SEKOLAH TINGGI ILMU ADMINISTRASI LANCANG KUNING
  • Alfatiha Alfatiha Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi lancang Kuning
  • Nurdahniar Nurdahniar Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi lancang Kuning
  • Diniati Diniati Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi lancang Kuning

Kata Kunci:

Good Government, Pelayanan publik, Aparatur Pemerintah

Abstrak

Dalam penyelenggaraan pelayanan publik, aparatur pemerintah bertanggung jawab untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dalam rangka menciptakan kesejahteraan masyarakat. Masyarakat berhak untuk mendapatkan pelayanan yang terbaik dari pemerintah karena masyarakat telah memberi dananya dalam bentuk pembayaran pajak, retribusi, dan berbagai pemungutan lainnya. Pelayanan publik merupakan bentuk legalitas yang memberi hak kepada masyarakat untuk mendapatkan dan menyiapkan dan mengurus keperluan masyarakat. Secara teoritis tujuan pelayanan publik pada dasarnya adalah memuaskan masyarakat dalam mencapai kualitas pelayanan publik yang baik.

Unduhan

Diterbitkan

2023-02-01

Terbitan

Bagian

Artikel